Bahaya Darah Tinggi: Mengapa Gagal Ginjal Bisa Terjadi?
Hypertensi atau darah tinggi merupakan kondisi ketika tekanan darah dalam arteri terlalu tinggi. Beberapa faktor yang dapat memengaruhi kondisi ini adalah kurangnya aktivitas fisik, pola makan yang tidak sehat, dan stres. Selain itu, penyakit kronis seperti gagal ginjal dapat menjadi faktor penyebab dari hipertensi. Gagal ginjal sendiri merupakan kondisi ketika fungsi ginjal untuk menyaring dan … Read more